KH. Ujang Sa’id al-Khudri: Pendiri Pondok Pesantren Al-Khudriyah Kadubitung

2 Zulkaidah, empat tahun lalu, Abi KH. Ujang Sa’id Al-Khudri wafat pada usia 63 tahun. Abi Ujang merupakan pendiri Pondok Pesantren Al-Khudriyah, pesanten yang berdiri di tanah bekas rawa dan perkebunan di Kampung Kadubitung, depan Pemakaman Keramat Bungbas, Desa Malangsari, Kecamatan Cipanas, Kabupaten Lebak, Banten.

Iklan

Abuya Ahmad Widara Cidodol: Pendiri Pondok Pesantren Riyadhul Mubarakah

Abuya Ahmad Widara Cidodol Tanah Banten merupakan gudangnya para ulama. Banyak para pemikir Islam yang lahir dan tumbuh di Banten. Abuya Ahmad adalah salah satunya. Ia lahir di Kampung Cidodol, sebuah kampung kecil di Desa Malangsari (kini Desa Harumsari), Kecamatan Cipanas, Kabupaten Lebak, Banten. Tanggal kelahirannya tidak diketahui secara pasti, namun di identitas kartu tanda … Lanjutkan membaca Abuya Ahmad Widara Cidodol: Pendiri Pondok Pesantren Riyadhul Mubarakah